Gabriela Stavani Sabet Juara 1 Matematika di Ajang KSN
Asahan (HPN) – Setelah mengikuti Kompetensi Sain Nasional atau yang di singkat KSN tingkat SD Negeri/Swasta se-Kabupaten Asahan, yang di gelar oleh Dinas Pendidikan Asahan di SD Negeri 010086 Selawan, pada akhirnya Gabriela Stavani Hutapea, merupakan siswi Methodist meraih Juara 1 mata pelajaran Matematika untuk tingkat Sekolah Dasar (SD), se-Kabupaten Asahan, sekaligus menyandang Duta Asahan […]
Tanoto Foundation Buka Pelatihan Praktik Baik Pembelajaran
Asahan (HPN) – Tanoto Foundation melalui Sekretaris Kantor Kemenag Kabupaten Asahan Mahmuddin, membuka pelatihan praktek pembelajaran bagi guru SD dan MI kelas awal Mitra Sekolah, di SD 013858 Jalan Tusam Kelurahan Mekar Baru, Kecamatan Kisaran Barat, Kabupaten Asahan. Rabu (19/02/2020). Pelatihan ini di ikuti oleh 55 orang peserta yang terdiri dari 49 orang guru, 6 […]
Saleh Chandra: Kota Metro Pendidikan yang Berkualitas Tanpa Membebani
Metro (HPN) – Melihat Kondisi Kota Metro saat ini Saleh Chandra (Mantan Wakil Walikota Metro), mengatakan kondisi Metro saat ini sudah cukup baik tapi masih ada hal-hal yang perlu di benahi. Pasar yang masih menjadi masalah dan perlu penanganan kusus sehingga pasar bisa tertata dengan baik agar dapat meningkatkan daya beli masyarakat. Jika pasar bisa […]
Surya Serahkan LKPD Tahun 2019 ke BPK RI Perwakilan Provinsi Sumut
Asahan (HPN) – Bupati Asahan Surya, serahkan (LKPD) Tahun 2019 kepada BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara. di Kantor BPK RI Perwakilan Sumatera Utara Medan. Rabu (19/02/2020). Turut hadir dalam acara tersebut, Kepala Auditorat Sumut I Nugroho Heru Wibowo, Kepala Sub Auditor Sumut III Syafruddin Lubis, Inspektur Zulkarnain Nasution, Kepala BPKAD Ismet, Kadis Pendapatan Sorimuda, […]
Ketua KWRI Lamut: PT Sinar Laut Group Lecehkan DPRD
Lampung Utara (HPN) – Herwansyah Ketua Komite Wartawan Reformasi Indonesia (KWRI) Lampung Utara, Rabu 19 Februari 2020 ditemui diruang kerjanya mengatakan, mangkirnya Perusahaan dalam panggilan hearing adalah bentuk pelecehan terhadap DPRD, “ini sama saja sudah melecehkan lembaga, karena tidak mengindahkan. Jangan sampai untuk kegiatan berikutnya ada permasalahan seperti ini tidak langsung ditindaklanjuti akan diremehkan. Harus […]
Pembukaan Kompetisi Sains Nasional tahun 2020 Tingkat SD di Asahan
Asahan (HPN) – Pembukaaan Kompetisi Sains Nasional (KSN) tingkat SD se-Kabupaten Asahan 2020, bertempat di SD Negeri 010086 Sekawan. Rabu (19/02/2020). Dalam sambutan Dinas Pendidikan Asahan melalui Kabid Pendidikan Dasar Misyanto, dalam pembukaan KSN mengatakan, bahwa peserta yang mengikuti KSN harus benar-benar sportivitas dan tetap menjaga nama baik dari sekolahnya masing-masing. “Sesuai dengan Thema, Kompetisi […]
Kapolres Metro Tandatangani MoU dengan RSMW
Metro (HPN) – Kepolisian Resor Metro Lampung melakukan MoU penandatanganan nota kesepahaman kerja sama, bersama Rumah Sakit Mardi Waluyo Kota Metro. Selasa (18/02/2020). Hadir dalam penandatangan MoU tersebut, Kapolres Metro AKBP. Retno Prihawati, Direktur Rumah Sakit Mardi Waluyo, pejabat utama Polres Metro dan Jajaran staf RS. Mardiwaluyo. Kegiatan penandatangan MoU dilaksanakan setiap tahun oleh Polres […]
Sambut HUT Tuba ke-23 Winarti Terus Kunjungan
Tulang Bawang (HPN) – Dalam rangka HUT Ke-23 Kabupaten Tulang Bawang dan Monitoring 25 Program BMW, Winarti melakukan Kunjungan kerja di Kampung Panca Tunggal Jaya, Kecamatan Penawar Aji, Kabupaten setempat. Rabu (19/02/2020). Turut hadir bersama Bupati Winarti, Pejabat Pemkab Tulang Bawang, Camat Penawar Aji, Uspika, Kepala Kampung, BPK, Kader PKK, Kader Kesehatan, Kelompok Ekonomi BMW, […]
Camat Karya Penggawa Gelar Rakor Sensus Penduduk
Pesisir Barat (HPN) – Rapat Koordinasi sensus penduduk TA 2020, sebagai rumusan kebijakan Pemerintah dalam menentukan arah pembangunan, yang dilaksanakan di Aula Kecamatan Karya Penggawa. Rabu (19/02/2020). Camat Karya Penggawa Cahyadi Muis, mengatakan, “Kegiatan sensus penduduk ini sangat penting, dengan peran serta hadirin semua, merupakan kunci kesuksesan SP 2020 di wilayah kita ini, sensus penduduk […]