Bupati Adipati Sambut Kunker Danrem 043/Garuda Hitam

Way Kanan (HPN) – Bupati Way Kanan, Raden Adipati Surya, menyambut Kunjungan Kerja (Kunker) Komandan Resor Militer (Danrem) 043/Garuda Hitam Brigjen TNI. Drajad Brima Yoga, beserta jajarannya ke Kabupaten Way Kanan. Jum’at (30/4/2021). Tampak hadir, Dandim 0427/Way Kanan Letkol Inf. Anak Agung Gede Rama, Ketua DPRD Way Kanan Nikman Karim, Kapolres Way Kanan AKBP. Binsar […]