Apel Sinergitas TNI-Polri, Wujud Jalin Persatuan Dan Kebersamaan
Lampung Tengah-(HPN)- Personel Koramil 411-15/Kalirejo Kodim 0411/KM bersama Personel Polsek Kalirejo Polres Lamteng melaksanakan Apel Sinergitas TNI – Polri sebagai wujud menjalin persatuan dan kebersamaan dalam menjaga situasi dan kekondusifan wilayah binaan Koramil 15 serta wilayah hukum Polsek Kalirejo. Jum’at (12/05/23) Dihadapan 7 personel Koramil 15 dan 12 personel Polsek Kalirejo, Kapolsek Iptu Junaidi,S.H. didampingi […]
Pemkab Lampung Utara, Meresmikan Mal Pelayanan Publik
KOTABUMI-(HPN)- Pemerintah Kabupaten Lampung Utara membuka secara resmi (launching) Mal Pelayanan Publik (MPP), Jum’at (12/05/2023). Acara launching yang dipusatkan di MPP Kabupaten Lampung Selatan juga dilaksanakan secara zoom meeting dari MPP Kabupaten Lampung Utara yang terpusat di lantai II Ramayana Kotabumi di Jalan Jenderal Sudirman No.19, Cempedak, Kecamatan Kotabumi. Peresmian MPP Kabupaten Lampung Utara beserta […]
Akhir Pelarian Mantan Kades, Polres Lampung Timur Jemput ke Kalimantan
Lampung Timur-(HPN)- Dugaan tindak pidana korupsi Dana Desa, yang dilakukan oleh mantan Kades Braja Sakti, Kecamatan Way Jepara, diprediksi mengakibatkan kerugian negara mencapai 155 juta rupiah lebih. Kapolres Lampung Timur AKBP M Rizal Muchtar, saat menggelar Konferensi Pers, pada Jumat (12/5), menerangkan bahwa Mantan Oknum Kepala Desa Braja Sakti, Kecamatan Way Jepara tersebut berinisial ES […]
Jaga Imun Tubuh Dan Pererat Silaturahmi, Kodim 0429/Lamtim Gelar Olahraga Bersama
Lampung Timur-(HPN)- Dalam rangka menjaga imun tubuh dan mempererat silaturahmi sesama anggota, Kodim 0429/Lamtim menggelar kegiatan olahraga bersama, bertempat di Lapangan Apel Makodim, Jum’at (12/5/2023). Olahraga bersama di pimpin langsung Dandim 0429/Lamtim Letkol Czi. Indra Puji Triwanto, SH di dampingi Ketua Persit KCK Cab LIV Dim 0429 Ny. Indra Puji serta turut dihadiri oleh seluruh […]
Bimbingan Aparatur Kampung Terkait Dana Desa Dan Pembangunan, Dihadiri 13 Kampung Se-kecamatan Seputih Banyak
Lampung Tengah-(HPN)- Pendamping Kampung Tanjung Harapan menggelar Bimbingan ke seluruh Aparatur Kampung Se-kecamatan Seputih Banyak, Kabupaten Lampung Tengah, Jum’at (12/5/23). Acara tersebut dihadiri oleh 13 Pendamping Aparatur Kampung Se-kecamatan Seputih Banyak. Dalam sambutan nya, Nurhadi selaku pendamping kampung tanjung harapan menyampaikan untuk pembinaan aparatur kampung tentang dana desa tahun 2023, pembangunan yang ada kampungnya masing-masing, […]
Paripurna DPRD Lampura, Mengenai Pergantian Antar Waktu Fraksi Partai Gerindra
Lampung Utara-(HPN)- Sidang Paripurna Istimewa mengenai Pergantian Antar Waktu fraksi Partai Gerindra, antara Hj. Sandy Juwita, S. Pd., M.M dengan Farouk Danial, S.H.,C.N yang diselenggarakan Jum’at, 12 Mei 2023 di gedung Paripurna DPRD Kabupaten Lampung Utara. Dipimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Lampung Utara Wansori, S.H, Sidang Paripurna Istimewa ini dibuka pukul 08:00 bersama Wakil Ketua […]
Diskominfo Metro Menyiapkan Program Silat Komet Percepatan Menuju Smart City
Kota Metro-(HPN)- Pemerintah Kota Metro Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Metro, tengah menyiapkan program Strategi Integrasi Layanan Aplikasi Pemerintah Kota Metro (Silat Komet). Hal tersebut sejalan dengan visi misi Walikota Metro dan juga upaya percepatan Kota Metro menuju Smart City. Dimana dalam komponennya terdapat Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Kepala Dinas Kominfo Kota Metro […]