Kapolda Lampung: Bhabinkamtibmas Berperan Penting Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional

Lampung-Halopaginews.com- Polda Lampung menggelar acara peningkatan peran Bhabinkamtibmas di bidang ketahanan pangan, bertempat di GSG Presisi, Selasa (5/11/2024). Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari Balai Pelatihan Ketahanan Pangan dan Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan, dan Hortikultura. Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika menegaskan pentingnya sinergi dalam mewujudkan swasembada pangan sebagai salah satu cita-cita nasional. “Polri […]

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 10/LBM Dampingi Pengubinan Lahan Padi

Lampung Timur-Halopaginews.com- Ubinan merupakan cara untuk melihat perkiraan hasil panen tanaman padi melalui pengambilan titik sampel dengan cara diukur dengan ukuran 2,5 x 2,5 mĀ² yang kemudian hasilnya diukur dan ditimbang. Hasil inilah yang dapat dijadikan dasar dalam penentuan produksi dalam 1 hektar. Tidak banyak petani yang menyadari pentingnya ubinan saat mereka akan memanen tanaman […]