Ribuan Warga Metro Meriahkan Pembukaan SMSI Fair 2025

Metro,Lampung-Halopaginews.com– Ribuan masyarakat Kota Metro tumpah ruah memadati kawasan Samber Park, Sabtu (12/4/2025) malam, dalam semarak pembukaan SMSI Fair 2025, sebuah festival rakyat yang dihelat oleh Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kota Metro. Acara ini bukan sekadar hiburan tahunan, melainkan perayaan semangat kolaborasi, inovasi, dan kebangkitan ekonomi kerakyatan yang dikemas dengan nuansa budaya dan edukasi. […]

RSUD Ahmad Yani Metro Gelar Seminar BLUD

Kota Metro-Halopaginews.com- Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD Ahmad Yani Kota Metro, Provinsi Lampung menyelenggarakan kegiatan seminar Tata Kelola Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Diklat setempat, Sabtu (12/4/25). Tujuan kegiatan seminar BLUD tersebut merupakan untuk memberikan layanan umum secara lebih efektif, efisien, ekonomis, transparan dan bertanggung jawab dengan memperhatikan asas keadilan, […]

Dudung Abdurachman Dukung Pengusulan RM Margono Djojohadikusumo Sebagai Pahlawan Nasional

Jakarta-Halopaginews.com- Jenderal TNI (Purn) Prof. Dr. H. Dudung Abdurachman, S.E., M.M., menyampaikan dukungan penuh atas pengusulan RM Margono Djojohadikusumo sebagai Pahlawan Nasional Indonesia. Hal itu diungkapkan saat memberikan sambutan dalam Seminar Nasional bertema “Peran RM Margono Djojohadikusumo dalam Membangun Indonesia”, yang digelar Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Kamis (10/4/2025). Dalam […]

Kapolres TUBABA Buka Drag Bike Championship 2025 Dalam Rangka Hut Kabupaten Tubaba yang Ke 16

HALO PAGI, TUBABA – Polres Tubaba Polda Lampung, Mengakomodir talenta muda di bidang otomotip dengan menyelenggarakan event Drag Bike Championship 2025 Kapolres Cup 2025. Sabtu, (12/04/2025)   Event Drag Bike Championship 2025 Kapolres Cup 2025 ini dilaksanakan selama dua hari yakni Sabtu dan minggu Tanggal 12-13 April 2025 dalam rangka Hut Kabupaten Tubaba yang Ke […]

Babinsa 411-12/GS Laksanakan Pendampingan Panen Padi

Lampung Tengah-Halopaginews.com- Dalam rangka mendukung ketahan pangan, Babinsa Koramil 411-12/GS Kodim 0411/KM Koptu Suhermanto melaksanakan pendampingan panen padi milik Suyanto seluas 0,5 Ha, Kaeni seluas 0,5 Ha dan Abdullah seluas 0,5 Ha di Kp. Terbanggi Subing Kecamatan Gunung Sugih Kabupaten Lampung Tengah. Sabtu (12/04/2025) Koptu Suhermanto mengatakan, “Alhamdulillah, pada hari ini saya selaku Babinsa Kampung […]

Wali Kota Metro Buka Manasik Haji, 373 JCH Asal Metro Dijadwalkan Berangkat

Metro-Halopaginews.com- Suasana haru dan khidmat menyelimuti Gedung Wisma Haji Al-Khairiyah, saat ratusan calon jamaah haji asal Kota Metro berkumpul dalam kegiatan Manasik Haji tingkat kota tahun 1446 H, Sabtu (12/4/2025). Acara tersebut secara resmi dibuka oleh Wali Kota Metro, H. Bambang Iman Santoso, yang turut memberikan sambutan penuh makna, sarat pesan spiritual dan nasionalisme. Dalam […]

Mari Awasi, Pemkab Lamtim Terima Kucuran Anggaran URSIS Senilai 50 Miliar di Tahun 2025

Lampung Timur-Halopaginews.com-Pemerintah Kabupaten Lampung Timur di tahun 2025 kembali menerima kucuran anggaran URSIS untuk pekerjaan konstruksi senilai 50 miliar. Anggaran tersebut bersumber dari pihak Kementerian ( PUPR) Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia. Diketahui, bahwa URSIS kepanjangan dari Urgent Rehabilitation of Strategic Irrigation for Western Region of Indonesia. Mengutip halaman geogle.com Anggaran URSIS   (Unitv […]