8 Kali Beraksi, Polres Lampung Timur Amankan Pelaku Curanmor

Lampung Timur-Halopaginews.com- Polres Lampung Timur berhasil mengamankan seorang warga desa Gunung Sugih Besar kec sekampung Udik, karena diduga telah melakukan tindak pidana pencurian dengan pemberatan. Kapolres Lampung Timur AKBP Heti Patmawati melalui Kasat Reskrim AKP Stefanus Boyoh didampingi Kapolsek Batanghari Nuban AKP Dian Andika pada Minggu (20/4/25) mengatakan, pelaku berinisial MH (26) warga desa Gunung […]
Polres TUBABA Tangkap Pelaku Persetubuhan dan atau pencabulan terhadap Anak di bawah umur

HALO PAGI, TUBABA – Sat Reskrim Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung kembali mengungkap kasus persetubuhan dan atau pencabulan terhadap anak di bawah umur yang terjadi di Tiyuh Candra Kencana Kec. Tulang Bawang Tengah, Kabupaten Tulang Bawang Barat. Kasat Reskrim Polres Tulang Bawang Barat IPTU H Tosira, S.H., M.H. mewakili Kapolres Tubaba AKBP Sendi […]
Beraksi Di 4 TKP, Komplotan Pelaku Curas Berhasil Ditangkap Polres Lamtim

Lampung Timur-Halopaginews.com- Petugas Kepolisian gabungan Polsek Batanghari, dan Satuan Reskrim Polres Lampung Timur, berhasil membongkar komplotan tersangka Pencurian dengan Kekerasan (Curas) Begal Sepeda Motor, yang sangat meresahkan warga masyarakat. Kapolres Lampung Timur AKBP Benny Prasetya, didampingi Kapolsek Batanghari AKP Erson, pada Jumat (11/4), menjelaskan bahwa para tersangka berinisial BG (22), SF (19), dan DT (20) […]
Kurang Dari 24 Jam, Pelaku Percobaan Perampokan di BRI-LINK Serahkan Diri Ke Polres

Lampung Timur-Halopaginews.com– Pelaku percobaan pencurian dengan kekerasan (curas) di BRI-LINK di Jl. Kolonel Arifin RI Desa Pasar Sukadana Kecamatan Sukadana berhasil diamankan Kepolisian Resort (Polres) Lampung Timur (Lamtim) Kepolisian Daerah (Polda) Lampung kurang dari 24 jam. Kapolres Lampung Timur AKBP Benny Prasetya melalui Kasat Reskrim AKP Stefanus Boyoh membenarkan pengamanan pelaku berinisial CA (39) warga […]
Agen BRILINK Korban Perampokan Mengenali Wajah Perampok?

Lampung Timur-Halopaginews.com- Aksi perampokan telah terjadi di BRILINK yang beralamat di Jl. Kolonel Arifin RI Desa Pasar Sukadana Kecamatan Sukadana pada Rabu, 26 Maret 2025 sekitar pukul 07.30 WIB. Namun, perampok tak berhasil membawa kabur uang tunai senilai Rp.15 juta, sedangkan Diana (24) sebagai Agen BRILINK menjadi korban penganiayaan kini sedang menjalani perawatan di RSUD […]
Polisi Buru 2 DPO WN China Yang Kendalikan Penipuan SMS BTS Palsu

Jakarta-Halopaginews.com- Bareskrim Polri memburu dua warga negara China yang mengendalikan penipuan SMS fishing melalui fake BTS (Base Transceiver Station), dengan mengatasnamakan sejumlah bank swasta di Indonesia. Kabareskrim Polri Komjen Wahyu Widada mengatakan, mereka mengatur dua operator lapangan yang juga merupakan warga negara China lain dan telah ditetapkan sebagai tersangka. “Tentu untuk yang menjadi bos di […]
Polsek Tumijajar, Razia Kos-Kosan dan kontrakan Upaya Jaga Ketertiban di Bulan Suci Ramadhan

HALO PAGI, TUBABA – Dalam menghadapi Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Polsek Tumijajar Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung, melaksanakan Patroli Kyrd menggelar razia kos-kosan dan kontrakan di Tiyuh Daya Asri Kec.Tumijajar Kab.Tulang Bawang Barat, yang di laksanakan Pada Sabtu tanggal 22 maret 2025 sekira Jam 01.00 wib. Razia ini dipimpin Langsung oleh Kapolsek […]
3 Anggota Polres Way Kanan Gugur Saat Bertugas Gerebek Judi Sabung Ayam

HALO PAGI , LAMPUNG – Tiga anggota kepolisian dari Polres Way Kanan gugur saat melakukan penggerebekan di lokasi perjudian sabung ayam. Insiden ini terjadi pada Senin (17/3/2025) sore sekitar pukul 16.50 WIB di Kampung Karang Manik, Kecamatan Negara Batin, Kabupaten Way Kanan, Provinsi Lampung. Ketiga anggota polisi yang gugur adalah Kapolsek Negara Batin IPTU […]
Bulan Ramadhan, Tiga Polisi Gugur Dalam Tugas Brantas Perjudian Sabung Ayam

Way Kanan-Halopaginews.com- Bulan Suci Ramadan seharusnya menjadi bulan penuh berkah, penuh ampunan, namun di salah satu daerah di Kabupaten Way Kanan Lampung justru marak perjudian, terutama judi sabung ayam. Aparat kepolisian yang melaksanakan tugas yang mulia untuk memberantas perjudian ini, justru gugur syuhada sebagai kusuma bangsa. Dimana, upaya pemberantasan judi sabung ayam ilegal di Kampung […]
Tiga Anggota Polres Way Kanan Tewas Saat Penggrebekan Judi Sabung Ayam

Lampung-Halopaginews.com- Tiga Anggota Kepolisian Polres Way Kanan gugur saat melakukan penggerebekan di lokasi perjudian sambung ayam insiden ini terjadi pada senin (17/3/2005) sekitar pukul 16.50 wib di kampung karang manik Kecamatan Negara Batin,Kabupaten Way Kanan, Provinsi Lampung. Ketiga anggota polisi yang gugur adalah Kapolsek Negara Batin Iptu Lusiyanto, Bripka Petrus dan Bripda Ghalib,mereka mengalami luka […]