Pasca Lebaran, Disdikbud Metro Adakan Halal Bihalal Sekaligus Pelepasan Pegawai Purna Bhakti

Kota Metro-Halopaginews.com- Tradisi pasca lebaran, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Metro mengadakan acara Halal Bihalal sekaligus pelepasan Pegawai Purna Bhakti yang dihadiri oleh seluruh pegawai, Kepala Sekolah dan Para Guru yang ada di Kota Metro. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Metro Suwandi,S.IP.,M menuturkan bahwa tujuan utama diadakannya Halal Bihalal adalah untuk memperkuat ikatan persaudaraan […]

Gubernur Lampung Dampingi Menko PMK Dan Menhub Gelar Rakor Penanganan Arus Balik Idul Fitri 1445 H

Bandar Lampung-Halopaginews.com- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mendampingi Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi pada Rapat koordinasi dalam rangka penanganan arus balik mudik Idul Fitri 1445 H bertempat di GSG Presisi Polda Lampung, Jum’at (12/04/2024). Rapat koordinasi yang digelar Polda Lampung tersebut diikuti sejumlah pimpinan […]

Kebijakan Khusus Selama Arus Balik Lebaran 2024

Bandar Lampung-Halopaginews.com- Pemerintah Provinsi Lampung mengungkapkan beberapa kebijakan khusus untuk kelancaran arus balik Lebaran 2024 di Pelabuhan Panjang-Ciwandan. Bagi pengguna jasa penyeberangan yang telah memiliki tiket namun terhambat kemacetan selama perjalanan diantaranya memberlakukan kebijakan,”Tiket Hangus Ditiadakan”. Tiket yang melewati jam check-in akibat kemacetan tetap dapat diterima untuk masuk ke pelabuhan. Pengguna jasa diimbau untuk menyampaikan […]

Merasa Difitnah, Anggota Gapoktan Rukun Sentosa Tantang Penjarakan Pengecer!!

Lampung Timur-Halopaginews.com-  Irfan Taufik operator traktor rotari yang merupakan anak kandung Muslihin Ketua Gapoktan Rukun Sentosa merangkap Pengecer Kios Rukun Sentosa Desa Rantau Jaya Udik II Kecamatan Sukadana akhir-akhir ini menghindar ketika berpapasan dengan Imam Sobirin. Imam Sobirin berinisiatif akan mengadakan pertemuan dengan Pengurus dan anggota Kelompok Tani (Poktan) Sido Mukti VIII Desa Rantau Jaya […]

Hasil Sewa Traktor Digelapkan Hingga Mark-up Harga Pupuk Bersubsidi?

Lampung Timur-Halopaginews.com-  Selain dugaan mark-up (penggelembungan) harga pupuk urea subsidi Rp.140-Rp.150 ribu perkarung 50 kilogram dan pupuk NPK subsidi Rp.160-Rp.170 ribu perkarung 50 kilogram atau dijual tidak sesuai harga eceran tertinggi HET. Ternyata, uang hasil sewa jasa alat mesin pertanian (alsintan) jenis traktor rotari bantuan hibah Pemerintah juga diduga digelapkan oleh Muslihin Ketua Gabungan Kelompok […]

Petunjuk Teknis, KPPP Berkoordinasi Dengan PPNS Tindaklanjuti Dugaan Penyimpangan

Lampung Timur-Halopaginews.com- Untuk sementara, belum diketahui perkembangan hasil kegiatan pengecekan yang dilakukan oleh Ir. Moch. Jusuf Ketua Komisi Pengawasan Pupuk dan Pestisida Kabupaten Lampung Timur bersama Tim Kelompok Kerja (Pokja) pengawasan pupuk bersubsidi. Pengecekan itu menindaklanjuti adanya indikasi penyimpangan dalam peredaran, penyalahgunaan dalam pengadaan dan pemanfaatan pupuk bersubsidi yang diduga dilakukan oleh Muslihin Pengecer Kios […]

Plt.Kepala Dinas P3AP2KB Titin Wahyuni, Menerima Piagam Penghargaan Harapan III Kategori Pengelolaan SIGA Terbaik

Bandar Lampung-Halopaginews.com- Dalam Rapat Kerja Daerah Program Bangga Kencana Provinsi Lampung tahun 2024, dengan mengusung tema Optimalisasi Bonus Demografi dan Peningkatan Sumber Daya Manusia menuju Indonesia Emas 2045, Selasa (2/4/2024). Kabupaten Lampung Timur yang di Wakili Plt. Kepala Dinas P3AP2KB, Titin Wahyuni menerima Piagam Penghargaan Harapan III Kategori Pengelolaan SIGA terbaik Kabupaten atau Kota Tk. […]

Smansa Metro Mengadakan Kajian Karakter Keagamaan Dan Tauhid

Kota Metro-Halopaginews.com- Bulan Suci Ramadhan 1445H Tahun 2024, Smansa Metro mengadakan kegiatan (Krakatau) Kajian Karakter Keagamaan dan Tauhid. Kegiatan tersebut dihadiri Kepala Sekolah SMAN1 Metro M.Kholid, Ketua Ketua Pelaksana Pesantren Kilat Sugiono, Ketua Pelaksana Krakatau Amanda Putri Haida, Ketua OSIS Pande Komang Cahaya Tirta, Humas SMAN1 Metro Wiwik, Para Guru dan Peserta Siswa Siswi SMAN1 […]

Wali Kota Metro Mengajak Masyarakat Untuk Menjaga Anak Guna Ciptakan Generasi Emas

Kota Metro-Halopaginews.com- Wali Kota Metro Wahdi Sirajuddin mengajak masyarakat untuk menjaga tumbuh kembang anak, guna menciptakan Generasi Emas Metro Cemerlang (Gemerlang). “Dalam menciptakan generasi muda ini, tentu kita harus mengajarkan kedisplinan waktu yang baik. Terlebih, dengan memanfaatkan waktu, anak bisa mencontoh dan meningkatkan nilai ibadah dan ketaatan,” ujar Wali Kota Metro Wahdi, Senin, 1 April […]

Bupati Dawam Rahardjo Menyerahkan Petikan SK PPPK Tahun Anggaran 2023

Lampung Timur-Halopaginews.com- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo menyerahkan Petikan SK PPPK Tahun Anggaran 2023 yang di Halaman Pemerintah Daerah Kabupaten Lampung Timur, Senin (01/04/2024). Hadir dalam acara tersebut Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Timur, Moch Jusuf, Asisten Bidang Pemerintah dan Kesejahteraan Rakyat, Asisten Bidang Administrasi Umum, Kepala Dinas Kesehatan dan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. […]