Relawan Anies Menuju RI 1 Optimistis Menang di Lampung

Lampung Utara-(HPN)- Ansori Sabak ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Relawan Indonesia Anies Lampung, di dampingi Djauhari Saleh SE Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Relawan Indonesia Lampung Utara menghadiri Kegiatan Hari Ulang tahun Republik Indonesia yang ke 78. Rombongan relawan untuk Anies menuju RI 1 di Lampung itu bersama para rombongan Gojing 414 Lampung Utara ikut meriahkan […]

Bupati Lampung Utara Menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Veteran ke-74

Lampung Utara-(HPN)- Bupati Lampung Utara, H. Budi Utomo bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) Peringatan Hari Veteran Nasional ke-74 Tahun 2023 di Kabupaten Lampung Utara yang berlangsung di halaman Kantor Pemkab setempat, Lampung Utara, Lampung, Senin (14/08/2023). dikesempatan tersebut, Budi Utomo mengajak untuk merenungkan sejenak atas apa yang telah diperjuangkan dan dikorbankan oleh para Veteran Republik […]

Pemkab Lampung Utara Hadiri Upacara HUT Ke-78 Republik Indonesia

Lampung Utara-(HPN), – Dalam momen HUT RI ke-78 tahun di Stadion Sukung Kotabumi, Bupati Lampung Utara (Lampura) H. Budi Utomo meminta kepada seluruh Masyarakat untuk mempersiapkan diri, menuju Indonesia emas. “Kita minta Masyarakat untuk mempersiapkan diri dan berpartisipasi dalam rangka menuju Indonesia emas tahun 2045,” ucap Budi usai memimpin Upacara HUT RI ke-78 tahun di […]

Rayakan HUT RI Ke-78, Pemkab Lampung Utara Gelar Perlombaan Permainan Tradisional

Lampung Utara-(HPN)- Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke-78 Pemerintah Kabupaten Lampung Utara menggelar berbagai perlombaan permainan tradisional Indonesia, bertempat di Pelataran Pemda Lampung Utara, Selasa (15/8). Berbagai Permainan Tradisonal diperlombakan, diantaranya lomba Balap Sarung, Joget, Terompah Raksasa, makan pisang dan memasukkan karet kedalam pipet serta lomba lomba yang lainnya. Seluruh […]

Ria Ramadhani Putri Lampung Timur Raih Juara 1 Karate Tingkat Provinsi

Lampung Timur-(HPN)- Ria Ramadhani Putri asli Lampung Timur kembali meraih Juara satu Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) komite kelas bebas olahraga Karate tingkat Provinsi Lampung di ikuti seluruh Kabupaten Kota yang di adakan di SMA Negeri 02 Bandar Lampung ,Rabu (9/8/2023). Setelah meraih juara satu tingkat Provinsi Ria Ramadhani di rencanakan akan mengikuti kejuaraan 02SN […]

Asisten II Pemkab, Hadiri Grand Final Pemilihan Muli Mekhanai Lampung Utara Tahun 2023

KOTABUMI-(HPN)- Bupati Lampung Utara diwakili Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Drs. Ahmad Alamsyah, M.M., menghadiri Grand Final Pemilihan Muli Mekhanai Kabupaten Lampung Utara Tahun 2023. Acaara berlangsung di Gedung Korpri, Kotabumi, Rabu (05/07/2023). Dalam sambutannya, Asisten II menjelaskan bahwa sebagaimana diketahui pemilihan muli mekhanai ini tentu memiliki makna yang sangat penting dan strategis, karena […]

BKKBN RI Berikan Penghargaan Manggala Karya Kencana Kepada Bupati Lampura

KOTABUMI-(HPN)- Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI berikan tanda penghargaan manggala karya kencana kepada Bupati Lampung Utara (Lampura) Budi Utomo, SE.,MM dan Ketua TP PKK Nur Endah Sulastri, S.Pd.MM. Penghargaan tersebut diberikan berdasarkan pencapaian prestasi, komitmen dan kepemimpinan Bupati Lampura bersama OPD terkait dalam menggerakkan program pembangunan keluarga, kependudukan dan keluarga berencana serta […]

Sekda Lampura, Buka Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan Dan Pembangunan Desa Tahun 2023

KOTABUMI-(HPN)- Bupati Lampung Utara diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Drs. Hi. Lekok, M.M., membuka Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa Tahun 2023. Kegiatan yang diselenggarakan hasil kerjasama dengan BPKP Perwakilan Provinsi Lampung itu berlangsung di Aula Tapis Setdakab Lampung Utara, Selasa, (04/07/2023). Workshop tersebut menghadirkan nara sumber, Anggota Komisi XI DPR RI Dapil Lampung, Ir. […]

Bupati Lampura, Menyerahkan Alat Mesin Pertanian ke Kelompok Tani Penerima Manfaat

KOTABUMI-(HPN)- Bupati Lampung Utara diwakili Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Drs. Ahmad Alamsyah, M.M., menyerahkan Alat Mesin Pertanian kepada Kelompok Tani Penerima Manfaat Dana Alokasi Khusus Bidang Pertanian Tahun Anggaran 2023. Acara penyerahan berlangsung di Aula Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Lampung Utara, Selasa (04/07/2023). Hadir juga pada acara tersebut, Kepala Dinas Pertanian dan […]

Bupati H.Budi Utomo Bersama Forkopimda Lampura, Melaksanakan Sholat Idul Adha

Lampung Utara-(HPN)- Bupati Lampung Utara H. Budi Utomo S.E, MM, bersama Forkopimda Lampung Utara melaksanakan Sholat Idul Adha 1444 H/ 2023 M, bertempat di halaman Pemda Lampung Utara, Bertindak selaku Bilal Admad Saibani S.Ag, Imam Hoiri S.Ag dan Khotib Drs. H. Budi Cipto Utomo, Kamis (29/6/2023). Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Lampung Utara H. Budi […]