Bupati Lampung Utara Menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Veteran ke-74
Lampung Utara-(HPN)- Bupati Lampung Utara, H. Budi Utomo bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) Peringatan Hari Veteran Nasional ke-74 Tahun 2023 di Kabupaten Lampung Utara yang berlangsung di halaman Kantor Pemkab setempat, Lampung Utara, Lampung, Senin (14/08/2023). dikesempatan tersebut, Budi Utomo mengajak untuk merenungkan sejenak atas apa yang telah diperjuangkan dan dikorbankan oleh para Veteran Republik […]
Asisten II Pemkab, Hadiri Grand Final Pemilihan Muli Mekhanai Lampung Utara Tahun 2023
KOTABUMI-(HPN)- Bupati Lampung Utara diwakili Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Drs. Ahmad Alamsyah, M.M., menghadiri Grand Final Pemilihan Muli Mekhanai Kabupaten Lampung Utara Tahun 2023. Acaara berlangsung di Gedung Korpri, Kotabumi, Rabu (05/07/2023). Dalam sambutannya, Asisten II menjelaskan bahwa sebagaimana diketahui pemilihan muli mekhanai ini tentu memiliki makna yang sangat penting dan strategis, karena […]
Bupati Lampura, Menyerahkan Alat Mesin Pertanian ke Kelompok Tani Penerima Manfaat
KOTABUMI-(HPN)- Bupati Lampung Utara diwakili Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Drs. Ahmad Alamsyah, M.M., menyerahkan Alat Mesin Pertanian kepada Kelompok Tani Penerima Manfaat Dana Alokasi Khusus Bidang Pertanian Tahun Anggaran 2023. Acara penyerahan berlangsung di Aula Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Lampung Utara, Selasa (04/07/2023). Hadir juga pada acara tersebut, Kepala Dinas Pertanian dan […]
Bupati H.Budi Utomo Bersama Forkopimda Lampura, Melaksanakan Sholat Idul Adha
Lampung Utara-(HPN)- Bupati Lampung Utara H. Budi Utomo S.E, MM, bersama Forkopimda Lampung Utara melaksanakan Sholat Idul Adha 1444 H/ 2023 M, bertempat di halaman Pemda Lampung Utara, Bertindak selaku Bilal Admad Saibani S.Ag, Imam Hoiri S.Ag dan Khotib Drs. H. Budi Cipto Utomo, Kamis (29/6/2023). Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Lampung Utara H. Budi […]
Bupati Lampura, Survei Akreditasi RSUD Ryacudu Dari Tim Surveior LAFKI
Lampung Utara-(HPN)- Pihak RSUD H M Ryacudu Kotabumi sambut tim Survei Akreditasi Fasilitas Kesehatan Indonesia (LAFKI) di Rumah Sakit setempat. Tahapan dan persiapan sudah cukup matang dan semaksimal mungkin dilakukan oleh seluruh Jajaran Pegawai Rumah Sakit Umum Daerah/RSUD H M Ryacudu Kotabumi, dalam menyambut Akreditasi Paripurna oleh tim LAFKI yang dijadwal akan berlangsung selama dua […]
Memperingati HUT Ke 77 Kabupaten Lampung Utara, Adakan Jalan Sehat Dan Senam Masal
Lampung Utara-(HPN)- Berbagai rangkaian kegiatan dilaksanakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Utara untuk memeriahkan HUT Ke-77 Kabupaten Lampung Utara. Seperti kegiatan Jalan Sehat dan Senam Masal, hingga Donor Darah, Jum’at (16/06/2023). Ribuan peserta dari berbagai elemen masyarakat dan jajaran Pemkab Lampung Utara, termasuk juga jajaran vertikal turut berpartisipasi memeriahkan acara jalan sehat sehat dan senam masal […]
Bupati Lampung Utara, Mengikuti Rakornas Pengawasan Intern Bersama BPKP Tahun 2023 Secara Virtual
KOTABUMI-(HPN)- Dalam rangka mengawal akuntabilitas keuangan negara, Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengawasan Intern Tahun 2023, Rabu (14/06/2023). Bupati Lampung Utara Hi. Budi Utomo, S.E., M.M., mengikuti Rakornas tersebut secara virtual zoom dari rumah jabatan Bupati. Turut mendampingi Bupati, Kepala Dinas Sumber Daya Air Binda Marga dan Bina Kontruksi […]
Bupati Lampura, Terima Penghargaan Universal Health Coverage Atas Dukungan JKN-KIS
KOTABUMI-(HPN)- Bupati Lampung Utara, diwakili Asisten Administrasi Umum Hi. Sofyan, S.P., M.M., menerima Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) atas dukungan pada Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) yang merupakan Program strategis Nasional. UHC merupakan sistem penjaminan kesehatan yang memastikan setiap warga dalam populasi memiliki akses yang adil terhadap pelayanan kesehatan Promotif, Preventif, Kuratif, dan […]
Bupati Lampung Utara Berikan Bantuan Uang 5 Juta ke Korban Pencurian Hewan Ternak
Kotabumi-(HPN)- Pemerintah Kabupaten Lampung Utara menyalurkan bantuan untuk keluarga Ilham Maulana, yang menjadi korban pelaku kasus pencurian hewan ternak dengan senjata api sehingga mengakibatkan korban meninggal dunia. Bantuan yang diberikan tersebut berupa uang tunai Rp 5 juta dan bingkisan paket tersebut diserahkan langsung oleh Bupati Lampung Utara di kediaman korban, Desa Sukamaju, Kecamatan Abung Semuli, […]
Kunjungan Kerja, Silaturahmi Bupati Dan Wakil Bupati ke Kecamatan Abung Kunang
Lampung Utara-(HPN)- Bertempat di aula serbaguna desa sabuk empat kecamatan Abung kunang kabupaten Lampung utara. Wakil Bupati Lampung Utara Ardian Saputra SH. di dampingi asisten 1 mankodri, SH.,MM., melakukan kunjungan kerja (kunker) sekaligus silaturahmi bersama warga masyarakat setempat. Rabu (9/11/2022). Dalam kegiatan tersebut, turut di hadiri forkopimda, anggota DPRD, camat Abung kunang, para kepala desa […]