25 Tokoh Inspiratif Kandidat Penerima GPPMP Award 2022
JAKARTA-(HPN)- Organisasi kemasyarakatan berbasis perjuangan, Gerakan Penerus Perjuangan Merah Putih 14 Februari 1946 (GPPMP), kembali menggelar pemberian penghargaan kepada sejumlah tokoh di tanah air. Kali ini, penghargaan tersebut diberi nama GPPMP Award III Tokoh Inspiratif Merah Putih 2022. Sebanyak 25 nama dari berbagai kalangan muncul sebagai kandidat penerima penghargaan. Tiga di antaranya adalah Menteri Pertahanan, […]
Bupati dan Wakil Bupati Lamtim, Hadiri Pembukaan APKASI Otonomi Expo 2022 di Cendrawasih Room Jakarta
JAKARTA-(HPN)- BUPATI Lampung Timur M. Dawam Rahardjo Hadir Dalam Pembukaan APKASI Otonomi Expo 2022 di Cendrawasih Room,Jakarta Convention Center (JCC) Jl. Jend Gatot Subroto, Jakarta Pusat, Rabu (20 Juli 2022) Hadir pula dalam acara tersebut, Mentri Dalam Negeri, Muhammad Tito karnivian, Mentri Pertanian, Ketua Umum Apkasi, Sutan Riska Tuanku Kerajaan, Wakil Bupati Lampung Timur, Azwar […]
BNSP dan LSP Pers Indonesia Resmi Terbitkan Sertifikat Kompetensi Wartawan
Jakarta-(HPN)- Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) akhirnya menerbitkan Sertifikasi Kompetensi Wartawan (SKW) untuk 4 buah Skema pada Jum’at (8/7/2022) di Jakarta. Atas nama BNSP, Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Pers Indonesia resmi mengeluarkan sertifikat berlogo burung Garuda kepada puluhan Pemimpin Redaksi, Redaktur, reporter, dan kameramen.yang sudah dinyatakan kompeten oleh asesor penguji. Empat Skema Kompetensi yang disertifikasi […]
Pengurus PBNU Resmi Terbentuk Masa Bhakti 2022-2027
JAKARTA-(HPN)- Susunan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) resmi diumumkan di Jakarta, Rabu (12/1/2022) siang. Ketua PBNU KH Yahya Cholil Staquf yang langsung membacakan resmi susunan pengurus PBNU masa khidmah 2022 -2027 ini. Rabu (12/01/22) “Allhamdulillah, kami telah berhasil membuat atau memutuskan susunan lengkap susunan pengurus PBNU di dalam rapat bersama formatur, diikuti Rais Aam, dan pihak yang […]
LaNyalla: Pemerintah Harus Bantu UMKM Berinovasi
JAKARTA-(HPN)- Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, menilai pengembangan UMKM belum berjalan maksimal. Menurutnya, pemerintah harus membantu UMKM dengan menumbuhkan inovasi. Menurut LaNyalla, koperasi pun punya peran yang tidak kalah penting untuk membantu UMKM. “Pemanfaatan koperasi untuk mengembangkan UMKM belum maksimal dilakukan. Hal ini perlu didorong oleh pemerintah agar pertumbuhan usaha mikro diimbangi dengan […]
Empat Upaya BPJPH Kemenag Askelerasi Layanan Halal
Jakarta-(HPN)- (BPJPH) Terhitung sejak 1 Desember 2021 Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama mulai memberlakukan tarif layanan Badan Layanan Umum (BLU) BPJPH. Diterapkannya tarif layanan tersebut merupakan implementasi dari Keputusan Kepala BPJPH Nomor 141 Tahun 2021 tentang Penetapan Tarif Layanan BLU BPJPH dan Peraturan BPJPH Nomor 1 Tahun 2021 tentang Tata Cara Pembayaran […]
Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Dudung Abdurachman, Pimpin Sertijab Tujuh Jabatan Perwira Tinggi TNI AD
Jakarta-(HPN)- Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., memimpin acara serah terima jabatan (Sertijab) 7 (tujuh) jabatan Perwira Tinggi (Pati) TNI Angkatan Darat di Aula Jenderal Besar A.H. Nasution Lantai III Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Rabu (29/12/2021). Jabatan Pati TNI Angkatan Darat yang diserahterimakan, adalah Irjenad dari Letjen TNI Benny […]
Bertemu Ketua KPK, LaNyalla Singgung Presidential Threshold 20 Persen
JAKARTA-(HPN)- Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, bertemu Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri, di Ruang Kerja Ketua DPD RI, Kompleks Parlemen, Senayan, Selasa (14/12/2021). Dalam kesempatan tersebut, Ketua KPK hadir bersama Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron, Alexander Marwata dan Nawawi Pomolango. Sedangkan Ketua DPD RI didampingi Ketua Komite I DPD RI Fachrul […]
Ketua DPD RI Berharap Generasi Muda Pikirkan Persoalan Fundamental Bangsa
JAKARTA-(HPN)- Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, menilai kaum terdidik, khususnya para mahasiswa, harus menjadi garda terdepan dalam revolusi pemikiran. Oleh karena itu, ia berharap revolusi pemikiran para mahasiswa harus menyentuh akar persoalan fundamental yang dihadapi bangsa ini. Terutama terkait Pandemi Covid-19. Hal itu disampaikan LaNyalla saat menghadiri secara virtual Kongres DEMA Fakultas Syariah […]
Penuhi Konten Untuk Keuntungan Pribadi Unsur Sara,Direktur TV di Polisikan
Jakarta-(HPN)- Penyidik Polres Metro Jakarta Pusat menangkap Direktur PT Bondowoso Salam Visual Nusantara atau BSTV berinisial AZ bersama dua orang rekannya berinisial M dan AF terkait dugaan penyebaran berita bohong alias hoaks melalui kanal Aktual TV di YouTube. Jum’at (15/10/2021) “KeTiganya telah kami tetapkan tersangka dan sudah kita proses, dan saat ini kami amankan, karena […]