Hasil Pengembangan, Polres Lamtim Tangkap Pelaku Curanmor Di Sekampung Udik

LAMPUNG TIMUR-(HPN)- Team gabungan Tekab 308 presisi Polres Lampung Timur Polda Lampung, Polsek Jabung dan Polsek Gunung Pelindung, berhasil mengamankan seorang pemuda yang diduga melakukan pencurian sepeda motor. Kapolres Lampung Timur AKBP Zaky Alkazar Nasution didampingi Kapolsek Sekampung Udik IPTU Eko Budiarto pada Selasa (31/1/23) mengatakan, tersangka berinisial JP (22) warga Desa Negara Batin Kecamatan […]

Babinsa Koramil 07/PKL Monitoring Test Calon Anggota PKD

LAMPUNG TIMUR-(HPN)- Bersama Bhabinkamtibmas, Babinsa Koramil 429-07/Pekalongan Kodim 0429/Lamtim Serda Nur Sulaiman monitoring pelaksanaan test wawancara calon anggota Pengawasan Kelurahan atau Desa (PKD) bertempat di Kantor Panwascam Desa Sido Dadi, Kecamatan Pekalongan, Selasa (31/1/2023). Tes wawancara yang dilakukan oleh Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Pekalongan, Kabupaten Lampung Timur ini diikuti sebanyak 35 peserta berasal dari 12 […]

Taufik Gani Fraksi Partai Demokrat Lamtim: Tidak Ada Kata Tunda, PILKADES Harus Tetap di Laksanakan Ditahun 2023

Lampung Timur-(HPN)- Belum ada kepastian kapan Pilkades serentak akan di laksanakan mendapatkan respons beragam dari elemen masyarakat di Lampung Timur. Fraksi Demokrat DRPD Lampung timur berpandangan tidak ada kata tunda, PILKADES harus digelar pada tahun 2023 ini. “Tidak ada kata tunda, PILKADES harus tetap di laksanakan ditahun 2023, karena ini menyangkut kepentingan masyarakat banyak yang […]

Banyak Lubang di Jalan Lampung Timur, Kasat Lantas Tinjau Langsung

Lampung Timur-(HPN)- Beberapa ruas jalan di Lampung Timur menjadi perhatian khusus bagi Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Lampung Timur Polda Lampung. Perhatikan khusus tersebut dikarenakan beberapa lubang yang ada di ruas jalan sering menjadi salah satu penyebab adanya kecelakaan lalu lintas. Menyikapi hal tersebut Kapolres Lampung Timur AKBP Zaky Alkazar Nasution melalui Kasat Lantas Polres Lampung […]

Beli Handphone Hasil Curian, Wanita Muda Ini Diamankan Polres Lampung Timur

Lampung Timur-(HPN)- Polsek Waway Karya Polres Lampung Timur Polda Lampung mengamankan seorang wanita setelah pada Selasa (31/1/2023). Wanita muda berinisial VM(18) tersebut diduga membeli handphone dari hasil tindak pidana pencurian yang terjadi di Desa Tanjung Wangi Kecamatan Waway Karya pada Rabu (21/12/2023) lalu. Kapolres Lampung Timur AKBP Zaky Alkazar Nasution didampingi Kapolsek Waway Karya AKP […]