Arus Listrik Kantor Metrologi Legal Dinas Perdagangan Tuba Di Duga Bermasalah
Tulang Bawang, (HPN) – Lampung Pemakaian daya listrik PLN di Kantor Metrologi Legal, Dinas Perdagangan Kabupaten Tulang Bawang diduga ada penggelembungan daya. Untuk menghindari over load, hal itu diakali dengan mengganti Miniature Circuit Breaker (MCB) yang seharusnya 10 ampere menjadi 20 ampere tanpa mengajukan penambahan daya secara resmi ke PLN. Dari pantauan langsung Senin, (1/8/2022) […]