Kapolres Tuba Pimpin Sertijab Kapolsek Menggala

Tulang Bawang (HPN) – Kepolisian Resor (Polres) Tulang Bawang menggelar upacara serah terima jabatan (sertijab) Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Menggala, yang berlangsung sekitar pukul 08.15 WIB, di halaman Mapolres setempat. Selasa (24/11/2020). Bertindak selaku Inspektur Upacara, Kapolres Tulang Bawang AKBP. Andy Siswantoro, Perwira Upacara, Kasubbag Progar Bag Ren AKP. Dwi Cahyono dan Komandan Upacara, Kasat […]

Kapolres Tuba Sambut Kunker Wakapolda Lampung

Tulang Bawang (HPN) – Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Lampung Brigjen. Pol. Subiyanto bersama Dir Reskrimsus Kombes. Pol. Mestron Siboro, dan Dir Resnarkoba Kombes. Pol. Adhi Pubroyo, melaksanakan kunjungan kerja (kunker) di Polres Tulang Bawang, sekitar pukul 09.00 wib. Rabu (14/10/2020). Setibanya di Mapolres Tuba, Wakapolda beserta rombongan langsung dilakukan protokol kesehatan oleh Dokkes Polres […]

Kapolres Tuba Berikan Bantuan ke Ekonomi Kreatif

Tulang Bawang (HPN) – Kapolres Tulang Bawang AKBP. Andy Siswantoro, mengingatkan kepada warga masyarakat akan pentingnya penggunaan masker, guna mencegah dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19. “Saat memakai masker pasti akan terasa tidak nyaman, namun penggunaan masker adalah salah satu cara yang paling efektif untuk mencegah penyebaran Covid-19,” ujar Andy, dalam sambutannya saat menghadiri kegiatan […]

Winarti Hadiri Peresmian Kampung Tangguh Nusantara

Tulang Bawang (HPN) – Bupati Tulang Bawang Winarti, menghadiri peresmian Kampung Tangguh Nusantara (KTN) di Kampung Panca Karsa Purna Jaya, Kecamatan Banjar Baru, Kabupaten Tulang Bawang. Selasa (14/07/2020). Bupati Winarti, mengatakan, penghargaan yang setinggi-tingginya kepada Kepolisian Republik Indonesia khususnya Kepolisian Polres Tulang Bawang atas terselenggaranya Kampung Tangguh Nusantara (KTN) di Kampung Panca Karsa Purna Jaya […]

Polres Tuba Dukung Penerapan New Normal

Tulang Bawang (HPN) – Polres Tulang Bawang bersama instansi terkait menggelar rapat koordinasi (rakor) pembahasan penerapan New Normal (normal baru) di lingkungan pondok pesantren (Ponpes). Rakor tersebut dilaksanakan hari Sabtu (06/06/2020), sekitar pukul 10.30 wib, bertempat di Ponpes Nurul Fattah, Kampung Penawar Jaya, Kecamatan Banjar Margo, Kabupaten Tulang Bawang. Kapolres Tulang Bawang AKBP. Andy Siswantoro, […]

Indahnya Berbagi di Bulan Suci

Tulang Bawang (HPN) – Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Tulang Bawang AKBP Andy Siswantoro, turun langsung membagikan bingkisan untuk personel yang sedang bertugas pada pelaksanaan Operasi (Ops) Ketupat Krakatau 2020. Kegiatan tersebut, dilaksanakan hari Sabtu (02/05/2020) sore, di dua Pos Pengamanan (Pam) yang digelar oleh Polres Tulang Bawang. “Saya bersama Perwira dan Polisi Wanita (Polwan) Polres […]

Tim Gugas Tuba Kembali Serahkan Bantuan Sembako

Tulang Bawang (HPN) – Tim gugus tugas penanganan Covid-19 Kabupaten Tulang Bawang, kembali membagikan sembako untuk masyarakat yang terdampak virus corona disease, kali ini penyaluran sembako tersebut dilaksanakan di Kecamatan Banjar Baru. Kamis (30/04/2020). Penyerahan dipimpin langsung oleh Kapolres Tulang Bawang AKBP. Andy Siswantoro SIK sebagai wakil ketua gugus tugas covid-19 Tulang Bawang, dimana ketuanya […]

Winarti Cek Posko di Perbatasan

Tulang Bawang (HPN) – Bupati Tulang Bawang Winarti, terus melakukan berbagai upaya serius dalam mengantisipasi dan mencegah penyebaran virus corona (Covid-19) di Kabupaten setempat. Salah satunya dengan mendirikan 6 posko pemantauan dan pencegahan covid 19 di jalan pintu masuk ke Tulang Bawang. Yakni di Astra Ksetra Menggala, Exit Tol Menggala, Exit Tol Unit 6 Banjar […]