Satlantas Polres Waykanan Bagikan Masker ke Masyarakat

Waykanan (HPN) – Satgas Preemtif Ops Keselamatan Krakatau 2020 memberikan himbauan Maklumat Kapolri dan pembagian masker kepada masyarakat terkait pandemi Covid-19 di Rumah Makan Wisata Minang Kampung Sidoarjo Kecamatan Blambangan Umpu Kabupaten Waykanan. Selasa (07/04/2020). Kapolres Waykanan AKBP. Binsar Manurung melalui Kasatlantas Polres Waykanan AKP. Jafril yang bertugas sebagai Kasatgas Preemtif menuturkan, kegiatan ini dalam […]

Posko Covid-19 Desa Taman Asri di Jaga Ketat

Lampung Timur (HPN) – Desa Taman Asri, Kecamatan Purbolinggo, Kabupaten Lampung Timur giat berjaga dan kontrol di posko Covid-19, bagi para kendaraan yang melintas dijalan dan yang berpulang dari luar kota, serta yang pulang dari luar negeri agar melaporkan ke Kadus atau RT setempat. Posko Covid-19 Taman Asri tersebut, di jaga oleh Kepala Desa (Kades) […]

Anggota DPRD Sumut Asal Asahan Positif Covid-19

Asahan (HPN) – Anggota DPRD Sumatera Utara (Sumut) asal Kabupaten Asahan, ES dan Istri dinyatakan positif COVID-19 dan langsung menjadi pasien dalam pengawasan (PDP). “Menurut jHasil rapid test keduanya posiitf PDP,” juru bicara gugus tugas COVID-19 Asahan, Rahmat Hidayat Siregar bahwa kedua nya positif dengan didasari pemeriksaan hasil rapid test. Selasa (07/04/2020) kepada awak media. […]

Rapat Paripurna DPRD Melalui Video Conference

Metro (HPN) – Walikota Metro Achmad Pairin menyampaikan RKPD Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Walikota Metro akhir tahun 2019 pada Rapat Paripurna DPRD melalui video conference. Selasa (07/04/2020). LKPJ yang disampaikan merupakan implementasi Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 sebagaimana beberapa kali telah diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 tahun 2015 tentang Pemerintahan Daerah. Serta Peraturan […]

Sikap Premanisme Oknum Pejabat Lampura Jadi Polemik

Lampung Utara (HPN) – Ibrahim Fikma Edrisy, selaku Senior Lawyer Lampung Utara angkat bicara terkait pemberitaan oknum Kadis yang diduga melakukan tindakan arogansi. “Oknum pejabat di Lampura masih menunjukkan kearoganannya, padahal perbuatan pejabat tersebut itu sudah melanggar UU, apabila dilaporkan bisa terkena 2 pasal sekaligus yang ada di KUHP dan UU darurat.” terang Ibrahim sebagai […]

Hipmi Lampung Ikut Lawan Corona

Metro (HPN) – Dalam mendukung penanggulangan penyebaran Covid-19 di Bumi lampung, Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Provinsi Lampung menyerahkan bantuan ratusan paket Alat Pelindung Diri (APD) ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ahmad Yani Kota Metro. Senin (06/04/2020). Saat ditemui di kediamannya, Sekertaris BPC Hipmi Kota Metro Muhammad Hendra Setiawan mewakili pengurus Hipmi menyampaikan bahwa […]