Dr Benny J. Mamoto Angkat Bicara Soal Pernyataan Wakapolri
Jakarta (HPN) – Berkaitan dengan pernyataan Wakapolri soal penggunaan preman yang dipelintir (ditafsirkan sendiri oleh penulisnya), sesungguhnya dimaksudkan sebagai pemberdayaan seluruh elemen masyarakat, termasuk di lingkungan pasar tradisional. Hal ini disampaikan oleh Dr Benny J. Mamoto, selaku Ketua Harian Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) di Jakarta. Minggu (13/09/2020). “Masing-masing pasar tradisional memiliki ciri khas sendiri sesuai […]
Bupati Asahan Audensi dengan DPC APDESI
Asahan (HPN) – Bupati Asahan Surya bersama Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Asahan sambut kunjungan Dewan Pimpinan Cabang Asosiasi Pemerintah Desa Indonesia (DPC APDESI) Kabupaten Asahan, yang dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Asahan. Senin (14/09/2020). Manten Aperi Simbolon Ketua DPC APDESI Kabupaten Asahan dalam audensi tersebut mengatakan bahwa saat ini jumlah anggota […]
Surya Hadiri Suroan/Bersih Desa di Kecamatan Rawang Panca Arga
Asahan (HPN) – Bupati Asahan hadiri suroan/bersih Desa yang diselenggarakan oleh DPC Pujakesuma Kecamatan Rawang Panca Arga yang bertempat di Desa Rawang Pasar V Kecamatan Rawang Panca Arga. Senin (14/09/2020). Tampak hadir Bupati Asahan, OPD, Unsur Forkopimcam Kecamatan Rawang Panca Arga, Kepala Desa se-Kecamatan Rawang Panca Arga, Ketua DPD Pujakesuma Kabupaten Asahan, Ketua DPC Pujakesuma […]
Kodim 0427/WK Gelar Latihan Teknis Intelijen TA 2020
Way Kanan (HPN) – Untuk mempertajam naluri, Dxintelijen serta meningkatkan kemampuan personel Unit Intelijen, Kodim 0427/Way Kanan menggelar kegiatan Latihan Teknis Intelijen (Latnis Intel) TA. 2020, dimulai sejak tanggal 7 s/d 11 September 2020, bertempat di Aula Kodim 0427/Way Kanan. Kegiatan yang dilaksanakan selama 5 hari tersebut, dibuka secara langsung oleh Dandim 0427/Way Kanan Letkol. […]
RAS Hadiri Rapat Paripurna DPRD Way Kanan
Way Kanan (HPN) – Bupati Way Kanan, Raden Adipati Surya (RAS), menghadiri Rapat Paripurna dalam rangka Penyampaian Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2020 di Ruang Rapat Paripurna DPRD setempat. Senin (14/09/2020). Paripurna tersebut dipimpin Ketua DPRD Way Kanan, Nikman Karim, dan didampingi para Wakil Ketua serta Anggota. Diketahui pada acara tersebut juga diikuti oleh, Forkopimda, […]
DPRD Way Kanan Paripurna Pengesahan Rancangan KUPA dan PPAS-P 2020-2021
Way Kanan (HPN) – DPRD Way Kanan, menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Pengesahan Rancangan Kebijakan Umum Perubahan Anggaran (KUPA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara Perubahan (PPAS-P) Tahun Anggaran 2020 dan 2021. Senin (14/09/2020). Tampak hadiri, Bupati Way Kanan, Raden Adipati Surya, Ketua DPRD, Nikman Karim, Para Wakil Ketua dan Anggota serta Forkopimda, Sekda, Staf Ahli, […]
Satu Warga Gondangrejo Positif Covid-19
Lampung Timur (HPN) – Warga Desa Gondangrejo, Kecamatan Pekalongan, Kabupaten Lampung Timur, identitas laki-laki berinisial EN (25), dijemput Tim Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten setempat akibat positif terpapar Covid-19. Minggu (13/09/2020). EN dijemput Tim Satgas Covid-19 bersama sejumlah petugas dari Puskesmas Pekalongan, dan disaksikan oleh unsur dari Forkompimcam untuk dibawa ke RSUD Sukadana guna […]