Rapat Penggantian Pengurus Komite SMAN 1 Lubai Ulu

Foto, Rapat Penggantian Pengurus Komite SMAN 1 Lubai Ulu

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Klik Gambar

Muara Enim-(HPN)-  Rapat Penggantian Kepengurusan Komite SMAN 1 Lubai Ulu di ruang kelas SMAN 1 Lubai Ulu, guna mengadakan pertemuan pengurus komite dengan perwakilan orangtua / wali siswa SMAN 1 Lubai Ulu.

Agenda utama dalam kegiatan ini adalah penggantian pengurus komite yang meninggal Dunia, dengan Pengurus yang baru yang akan bertugas untuk beberapa tahun yang akan datang.

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Komite SMAN 1 Lubai Ulu, bekerja sama dengan Wakil Kepala Bagian Humas.

Baca Juga :  Pererat Silaturahmi dan Bukber Jajaran Pengurus CDOB RL2

Mengingat kondisi pandemi yang belum berakhir, maka tidak semua orangtua/ wali diundang, melainkan hanya perwakilan dari masing-masing kelas. Acara juga dihadiri oleh Kepala Sekolah, Kepala Urusan TU dan Dewan Guru.

Kepala Sekolah Hj.Titin Evi Darlin,S.Pd.M.Si.Dalam sambutannya menyampaikan “bahwa hari ini mensosialisasikan peraturan Kedisiplian sekolah, dan mohon Kerjasama dengan wali murid.”Ungkapnya.

Selanjutnya Komite SMAN 1 Lubai Ulu Bapak Drs.Jangkap Jaya Menyampaikan dalam rangka mengevaluasi kepengurusan komite karena ada anggota kita ada yang meninggal, tetap menjaga 5 M,serta mendukung pembangunan Fisik maupun Non Fisik sekolah.”Katanya.

Baca Juga :  Pelantikkan TP PKK Di 8 Desa Kecamatan Lubai Periode 2021-2027

Dalam kegiatan ini, di simpulkan bahwa rapat komite sebagai berikut : Penetapan pengurus tetap yang lama hanya mengganti sudah meninggal dan di gantikan oleh Bapak Toni Hartanto, dan Kenyamanan siswa akan kami usahakan semaksimal mungkin agar siswa nyaman di sekolah.  (Hasanuddin)

Dilaporkan oleh : Redaksi Umum