Redaksi Halopaginews: Selamat HUT Bhayangkara Ke76 Semoga Polri Tetap Jaya

Foto, Kasat Binmas Polres Lampung Timur Akp. Suryadinata, SH dan Redaksi Halopaginews Mengucapkan HUT Bhayangkara Ke76 Semoga Polri Tetap Jaya

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Klik Gambar

Lampung Timur-(HPN)- Polres Lampung Timur Menggelar Upacara HUT Bhayangkara ke76 Secara Virtual Seluruh Indonesia di Pimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Acara berlangsung di Aula Tri Brata Mapolres Lampung Timur, Hari Selasa (05/07/2022).

Tampak Hadir Wakil Bupati Lampung Timur Azwar Hadi, Kapolres Lamtim Zaky Alkazar Nasution, SH.S.IK.M.H, Dandim 0429/Lamtim Letkol Czi. Indra Puji Triwanto, S.H, Wakapolres beserta PJU Polres Lamtim, Kejari Lamtim Ariana Juliastuty Serta FKPD, Purnawirawan, Warakauri, Pokdar Kamtibmas, dan Media.

Baca Juga :  Kapolda Lampung Tinjau TPS Pilkades Di Lampung Timur
Foto, Polres Lampung Timur
Foto, Polres Lampung Timur

Hal ini disampaikan oleh Pimpinan Perusahaan melalui Pimpinan Redaksi halopaginews.com Eko Wahyuntoro dan atas nama selaku masyarakat lampung timur mengucapkan “Selamat HUT Bhayangkara ke 76” dan juga mengapresiasi tinggi kerja keras jajaran Polri dalam membantu upaya penanganan pandemi Covid-19, dari mulai sosialisasi, penegakan disipilin protokol kesehatan hingga pelaksanaan vaksinasi,” ucapnya.

Foto, Polres Lampung Timur
Foto, Polres Lampung Timur

“Kerja sama yang sudah terjalin baik selama ini harus dijaga dan ditingkatkan dan Kepolisian terus aktif mendukung pelaksanaan pemerintah saat ini, pada upaya pemulihan ekonomi.

Baca Juga :  Dukung Program KB Dan Penurunan Stunting, Kodim 0429/Lamtim Gelar TNI Manunggal Bangga Kencana

Mendukung kebijakan Kepolisian Negara Republik Indonesia dalam penegakan hukum, memberantas setiap tindak kejahatan, termasuk praktik pungli dan korupsi yang dapat merusak mental dan moral bangsa ini dalam membangun dan bersaing dengan negara-negara lain,” Jelasnya.

Selain itu, kami juga dari media pun bersinergi mendukung dalam segala pemberitaan tentang kegiatan Polri maupun TNI dan baik dalam pembangunan pemerintah daerah, “Semoga Polri Semakin Jaya Selalu,” pungkasnya. (Eko)

Dilaporkan oleh : Redaksi Umum