Anggota DPRD Lamtim Made Subrata, Hadiri Ngaben Vitrayadnya Aipda Putu Eko Adyana

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Klik Gambar

Lampung Timur-(HPN)- Telah berlangsung Prosesi pemakaman Aipda Putu Eko Adyana acara ngaben Vitrayadnya, yang didampingi Istrinya (Almarhum)Nikomang Astuti,AMD.AK dilaksanakan di tempat Pemakaman Desa Restu Rahayu Kecamatan Raman Utara, Kabupaten Lampung Timur, Hari Senin (6/2/2023)

Hadir dalam acara tersebut Waka Polres Lamtim Kompol Sugandi Satria Nugraha S.iP .MH, Kabag Sumda Polres Lamtim Kompol Igusti ketut Wibawa, Kasat Samapta Polres Lamtim AKP Zulkarnain, Kasat Intel Polres Lamtim Iptu Putu Harta jaya Utama, Danramil Raman Utara Kapten Rahmad, Kapolsek Raman Utara Iptu Sunaryo,SE,.Anggota DPRD Lamtim Made Subrata, Camat Raman Utara Sunaryo,
Gabungan Personil Polres Lamtim, Bhayangkari Forkopincam Raman Utara, Kepala Desa Se-Raman Utara,dan Media Lamtim.

Baca Juga :  Kades Menanga Jaya Apresiasi Kinerja Tim Satgas Anti Begal Polres Lampung Utara
Foto, Pemakaman Almarhum
Foto, Pemakaman Almarhum

Nikomang Astuti,AMD.AK, menyampaikan almarhum ini meninggal dunia karena mengalami sakit diabetes selama 16 tahun dan cuci darah selama 4 tahun, semasa hidupnya beliau adalah seorang polisi yang bertugas di polres lampung timur, “Almarhum adalah orang baik terhadap anak istri nya,hidup bermasyarakat dan selalu mengutamakan kepentingannya keluarga nya dan almarhum meninggalnya dengan tenang dan di terima disisi Tuhan, ” ucapnya.

Sementara itu, Anggota DPRD Lamtim Made Subrata mengatakan kami berturut berduka cita atas meninggalnya, almarhum Putu Eko Adyana adalah keponakan kami semasa hidupnya beliau adalah orang baik, dan almarhum ini meninggal di karenakan sakit diabetes hampir kurang lebih nya 16 tahun dan cuci darah nya 4 tahun,”ujarnya.

Baca Juga :  Kasus Mafia Tanah Kwarda Provinsi Lampung, 4 Warga Ditangkap Polisi

“Almarhum meninggalkan Istri yang bernama Nikomang Astuti,AMD.AK,.kepala lep puskesmas sukadana dan 4 anak yakni yang pertama perempuan yang masih duduk di bangku kuliah (18), Kedua SMP kelas II (15), ketiga Laki-laki (12) SD kelas VI dan 1 Laki-laki SD umur (11).

“Semoga amal kebaikan semasa hidupnya diterima disisi tuhan, amin., ” pungkasnya. (Eko)

Dilaporkan oleh : Redaksi Umum