Sosialisasi Perda No 13 Tahun 2018 di Kecamatan Lubai Ulu
Muara Enim – HPN – Dinas PUPR dan Tata Ruang Kabupaten Muara Enim Provinsi Sumatera Selatan melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan Nomor 13 Tahun 2018 tentang Rencana tata ruang Wilayah (RT-RW) Kabupaten Muara Enim Tahun 2018-2038 di Kecamatan Lubai Ulu. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula kantor Camat Lubai Ulu Kabupaten Muara […]
Pemerintah Desa Menanti, Bagikan BLT DD Bulan Februari 2021
Muara Enim -(HPN)- BLT DD Bulan Februari 2021 yang bersumber dari APBDes Tahun 2021, telah disalurkan oleh Pemerintah Desa Menanti, Kecamatan Lubai Kabupaten Muara Enim, kepada 118 Kepala Keluarga (KK) Kurang mampu pakir miskin, masing-masing Kepala keluarga menerima bantuan sebesar Rp.300.000,-per KK. Saat di temui awak media diruang kerja nya Kepala Desa Menanti, Adi Walison, […]
Puskesmas Sumber Mulia, Bersama PTPN VII Unit Beringin Laksanakan Vaksinasi
Muara Enim -(HPN)- Dengan Tujuan Memutus Mata Rantai Penyebaran Covid 19 PTPN VII Unit Beringin, Bekerja sama Dengan Puskesmas Sumber Mulia, Melaksanakan Vaksinasi yang Pertama yang Bertempat di Kantor PTPN VII Unit Beringin, Desa Karang Agung, Kecamatan Lubai Ulu, Kabupaten Muara Enim, Selasa (22/06/2021). Tampak hadir dalam Giat vaksinasi tersebut, Anggota Polsek Rambang Lubai, Anggota […]
Tim Satgas Covid-19 Bersama Unsur Tripika Lubai Ulu Bubarkan Pertandingan Sepakbola
Muara Enim – (HPN) – Unsur Tripika Di Lubai Ulu dan Tim Satgas Covid 19 Kecamatan Lubai Ulu, melakukan tindakan tegas terhadap kerumunan massa yang ada di Kecamatan Lubai Ulu. Acara pertandingan persahabatan antara Tim kesebelasan Langgeng Santosa Sumber Mulia, Kecamatan Lubai Ulu, Dengan Tim Tamu Persipra, dari kota Prabumulih, Rencananya akan di hadiri oleh […]
Rakor Pembinaan Evaluasi Dana Desa dan Posko PPKM Skala Mikro di Desa Lecah
Muara Enim –(HPN)– Pemerintah Kecamatan Lubai Ulu dan Lima Desa, yaitu Desa Lecah, Desa Mekar Jaya, Desa Prabumenang, Desa Lubai Persada,dan Desa Lubai Makmur, mengikuti Rapat Koordinasi Pembinaan dan Evaluasi mengenai Dana Desa dan Posko PPKM Penggulangan Covid 19 di Aula Kantor Desa Lecah , Rabu ( 02/06/2021). Hadir dalam kegiatan ini Camat Lubai Ulu, […]
BLT-DD Desa Sumber Asri Bulan Januari 2021 Sudah di Cairkan
Muara Enim –(HPN)- Penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT-DD) yang bersumber dari Dana Desa, untuk di bulan Januari 2021 ini kembali cair, sudah tersalurkan kepada penerima hak bantuan warga desa Sumber Asri dan tentunya warga antusias sangat senang menerima bantuan tersebut. Rabu (02/06/2021). Masyarakat sangat bahagia bersyukur, kepada pemerintah daerah yang sudah menyalurkan bantuan BLT-DD tersebut […]
Kegiatan Penetapan Titik Nol Revitalisasi Danau di Desa Jiwa Baru
Muara Enim- HPN– Desa Jiwa Baru Kecamatan Lubai Kabupaten Muara Enim merevitalisasi Danau Batangan/Embung, dengan Mengusung misi menjadikan desa sebagai penopang untuk pengairan cetak sawah dan menjadi destinasi persawahan serta penampungan sumber air. Dalam Kegiatan ini dihadiri Camat Lubai, Faisal Al Akhmed,S.STP.,M.Si. beserta Danramil 08/Rambang Lubai, Lettu Sugianto, Kapolsek Rambang Lubai, AKP Apriansyah,SH.,M.Si, Bhabinkamtibmas, Babinsa, […]
Sumpah Janji Pelantikan BPD Desa Karang Sari dan Pagar Dewa
Muara Enim -(HPN)- Sebanyak 14 orang anggota BPD baru Desa Karang Sari dan Desa Pagar Dewa mengambil Sumpah dan dilantik langsung oleh Sekcam Lubai Ulu Bapak Rudi Harianto,ST.MM di Aula Kantor Camat Lubai Ulu, dengan memenuhi Protokol Kesehatan Covid-19, kamis (20/05/2021). Acara Pelantikan Di hadiri Oleh Kapolsek Rambang Lubai, AKP Apriansyah,SH.,M.Si, beserta anggota, Danramil 08/Rambang […]
Pelantikkan Ketua,Anggota BPD Desa Karang Agung dan Lecah
Muara Enim –(HPN)-Anggota BPD di kedua Desa Karang Agung Sebanyak 9 Orang dan Desa Lecah Sebanyak 7 Orang, di lantik oleh Camat Lubai Ulu Kabupaten Muara Enim, Wien Wierma Putra,S.STP.,M.Si. Acara di Laksanakan di Aula Kantor Camat Lubai Ulu, dan tetap menjaga Prokes Covid-19. Rabu (19/05/2021) Adapun yang turut hadir dalam pelantikan tersebut Kapolsek Rambang […]
Gubernur Sumsel Lantik Pj Bupati Muara Enim
Muara Enim-(HPN) – Sesuai Keputusan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia Nomor 131.16-1127 tanggal 6 Mei 2021 tentang Pengangkatan Penjabat Bupati Muara Enim. Gubernur Sumatera Selatan, H. Herman Deru atas nama Presiden Republik Indonesia, resmi melantik dan mengambil sumpah, Dr. H. Nasrun Umar, S.H.,M.M., Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumatera Selatan yang juga Pelaksana Harian (Plh.) […]